Babinsa Koramil 18/GL bersama warga gotong royong bersihkan parit


Koptu Z.A.Ginting Melaksanakan Giat Jumat Bersih Dengan Bergotong Royong Bersama Masyarakat Warga Binaan Membersihkan Saluran Air/Parit Dan Rumput Di Pinggiran Jalan Agar Suasana Desa Tampak Bersih Dan Rapi. Selain demi menciptakan linkungan bersih dan sehat, juga sebagai ajang silaturahmi antar warga. Dengan kekerabatan yang baik, tentunya, segala persoalan yang ada di tengah-tengah warga bisa diatasi dengan cepat.

No comments:

Post a Comment