Danramil 14/Dolok Merawan, Kodim 0204/DS, Kapten Inf PM Simanjuntak bersama unsur muspika Kecamatan Dolok Merawan, Sergai, Sumut, Rabu (24/03/2021), melaksanakan pencanangan Kampung Tangguh dan Posko PPKM skala Mikro di Desa Paritokan, Kecamatan Dolok Merawan.
Upaya ini untuk mencegah penyebaran dan penularan Covid19, di Dolok Merawan.
Masih dalam kegiatan pencegahan, juga dilaksanakan penyemprotan rumah, perkantoran dan tempat fasilitas umum
Danramil juga mengingatkan tetap memakai masker, menjaga jarak, mencuci tangan dan menghindari lokasi keramaian serta mengkomsumsi makan dan minuman bervitamin.
No comments:
Post a Comment