Personil Babinsa ini mengingatkan keduanya untuk tetap melaksanakan protokol kesehatan dengan memakai masker.
“Tolong dipakai maskernya, bang dan tolong diatur jarak duduknya,”tegur Azhar.
Selain itu ia mengingatkan orang-orang yang duduk di warung pinggir jalan dikawasan Desa Seibuluh Kecamatan Teluk Mengkudu,Kabupaten Serdang Bedagai, Sumut, Rabu (14/04/21), tentang bahaya narkoba maupun miras.
Selain berdampak bagi kesehatan, ada juga sanksi pidana baik itu pengedar, menyimpan maupun memakainya.
Usai memberikan pengarahan singkat, kemudian dilanjutkan ke desa lainnya untuk pengarahan.
No comments:
Post a Comment