Personel Koramil 02/KTL Kodim 0204/DS Sertu Suhendrawan tetap melaksanakan tanggungjawab kegiatan Pos Pam dan Ops Lilin Toba 2022-2023.
Kegiatan dilakukan di pos Desa Sampecita, Kecamatan Kutalimbaru, Kabupaten Deliserdang, Senin (2/1/2023.
Kegiatan gabungan itu terdiri dari personel Polsek Kutalimbaru 14 orang dipimpin Ipda Hartono yang bertindak sebagai Kepala Pos Pam.
Dua personel Koramil 02/KTL dipimpin Sertu Suhendrawan dan tenaga kesehatan dari Dinkes Deliserdang berjumlah dua orang.
Menurut Sertu Suhendrawan, kegiatan pos pam ini untuk memberikan keamanan dan kenyamanan kepada umat Kristiani dalam menjalankan ibadah Natal dan merayakan Tahun Baru.
No comments:
Post a Comment