Untuk mengisi akhir pekan dengan kegiatan bermanfaat, Babinsa Koramil 09/Teluk Mengkudu, Kodim 0204/DS, Serda Suhendri melakukan komsos Minggu Harmonis dengan warga dan kepala dusun di Kecamatan Teluk Mengkudu, Kabupaten Serdang Bedagai,
Motivasi Hidup Sehat, Babinsa Teluk Mengkudu Komsos di Desa Binaan
Untuk mengisi akhir pekan dengan kegiatan bermanfaat, Babinsa Koramil 09/Teluk Mengkudu, Kodim 0204/DS, Serda Suhendri melakukan komsos Minggu Harmonis dengan warga dan kepala dusun di Kecamatan Teluk Mengkudu, Kabupaten Serdang Bedagai,
Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Gunung Meriah Bantu Petani Jagung Olah Lahan
Program ketahanan pangan nasional terus digencarkan ke berbagai pelosok wilayah tanah air oleh setiap komponen bangsa, salah satunya Babinsa.
Cegah Hoax, Babinsa DS Ingatkan Warga Perlu Sharing Informasi
Personil Babinsa Koramil-21/Tj, Kodim DS, Sersan Satu Gunawan memberikan pengarahan kepada sejumlah warga dalam mengwujudkan Kampung Pancasila dikawasan Kecamatan STM Hulu, Deli Serdang,
Dalam kegiatan tersebut, tampak Sertu Gunawan memberikan pengarahan tentang kepedulian terhadap sesama dan mengingatkan perlu menelaah adanya suatu hal nformasi.
“Artinya bila ada informasi sebaiknya melakukan kroscek terlebih dahulu sehingga tidak menimbulkan kesalahpahaman,” ucapnya.
Karena informasi tak benar atau hoax, lanjut Sertu Gunawan bisa menimbulkan kegaduhan jadi perlu diperhatikan agar lebih selektif.
Danramil Pantai Cermin Hadiri Kegiatan KB Kes Kemanunggalan TNI di Puskesmas Pariwisata
Danramil 08/PC, Kodim DS, Kapten Inf Noor Rosid melihat langsung pelaksanaan KB Kesehatan Kemanunggalan TNI yang berlangsung di Puskesmas Pariwisata, Desa PC Kanan, Pantai Cermin, Serdang Bedagai, Sumut,
Dalam kegiatan tersebut, tampak hadir Kapuskesmas Pariwisata, Drg Rina ManurungManurung, Penata Kependudukan KB Kab Sergai, M Ranalid Sitepu,Skm, Ketua TP. PKK Kec.Pantai Cermin, Fatimah Hidayat Tambunan, Sekcam Pantai Cermin, Mindo Hasianuli,Spi, Kordinator PLKB Kecamatan Marina, Bikor Puskesmas M.Silalahi, Bidan Puskesmas Kecamatan Pantai Cermin dan masyarakat yang melaksanakan KB.
Masih pada kegiatan tersebut, tampak juga hadir Ibu-ibu akseptor KB dan para kader desa.
Dalam kegiatan tersebut, Danramil mengapresiasi kepada peserta 104 akseptor yang hadir, tujuan kegiatan ini untuk menjamin kesehatan ibu dan anak khusus di Desa Pantai Cermin Kanan.
Adapun peserta yang melaksanakan KB Kesehatan Kemanunggalan TNI, dengan pemasangan diantaranya, yakni Imflan sebanyak 52 orang, Iud sebanyak 5 orang, Suntik sebanyak 17 orang, Pil sebanyak 21 orang dan Kondom sebanyak 9 orang.
Danramil 19 / BP Kapten Kav. Sudirno Hadiri Acara Pelantikan Dewan Pimpinan Daerah Dan Dewan Pimpinan Cabang FKWJ (Forum Komunikasi Warga Jawa Nusantara) Kecamatan se- Kabupaten Deli Serdang
Pada saat acara pelantikan Dewan Pimpinan Daerah dan Dewan Pimpinan Cabang yang disertakan dengan memperingati hari Ulang Tahun FKWJ ke 18, Danramil 19 / BP Kapten Kav Sudirno yang didampingi Babinsa Serda Yusrizal dan Bhabinkamtibmas Aipda H. Sitorus turut hadir ditempat.
Acara Pelantikan Dewan Pimpinan Daerah Dan Dewan Pimpinan Cabang mempunyai Tema Dengan Moto -Guyup Rukun- Gawe Santoso (Bersatu Dalam Pekerjaan Sukses).
Acara Pelantikan FKWJ berlangsung di Dusun II Desa Ujung Rambe Kecamatan Bangun Purba Kabupaten Deli Serdang pada hari Minggu 25 September 2022 pukul 10.00 WIB ( Rumah Seketaris FKWJ Kecamatan Bangun Purba Suwaji.
Adapun Rangkaian acara dimulai dengan Protokol (Wagianto) yang membacakan susunan acara, Menyanyikan lagu Indonesia Raya dipimpin oleh Hasim Seneru, Hening cipta oleh Amrin Spd kemudian Do'a oleh Drs. Mustari Salam, selanjutnya Laporan Ketua Panitia FKWJ Swaji dengan mengucapkan terima kasih kepada Ketua/Pengurus FKWJ Sumut dan Kabupaten Deli Serdang serta para semua undangan.
Lanjutnya, "Saya juga aslinya berasal dari Pulau Jawa Tengah yang mana mengemban tugas sebagai Prajurit TNI sebagai Danramil 19 / BP.
Saya berharap semoga FKWJ (Forum Komunikasi Warga Jawa Nusantara) yang baru dilantik di Deli Serdang, Kecamatan Bangun Purba dan Kecamatan Pagar Merbau dapat berkembang dan bermanfaat di tengah tengah warga dan masyarakat" terangnya.
Masih kata Danramil 19/ BP Kapten Kav Sudirno, "saya juga berharap agar kepada semua pengurus FKWJ agar tetap menjaga nama baik, dengan arti dapat menjauhi segala sesuatu yang bertentangan atau pun melawan HUKUM, seperti Narkoba, Judi dan lain lainnya, semoga FKWJ selalu sukses di Deli Serdang, Saya juga berdoa, semoga Gusti Ratu Kanjeng Mangkubumi yang mana kita dengar tidak dapat hadir di acara Pelantikan Dewan Pimpinan Daerah Dan Dewan Pimpinan Cabang, dikarenakan dalam keadaan sakit, dan semoga cepat sembuh" Ucap Danramil 19 / BP Kapten Kav Sudirno.
Adapun yang hadir dalam acara Pelantikan Dewan Pimpinan Daerah Dan Dewan Pimpinan Cabang adalah :
1. Danramil 19 / BP, Kapten Kav Sudirno.
2. Kapolsek Bangun Purba di wakili Aipda H. Sitorus.
3. Babinsa Serda Yusrizal.
4. Sekdes Agung Arisandi beserta Perangkat Desa.
5. Ketua DPW Sumut, Mbah DJamin Sumitro.
6. Ketua FKWJ Deli Serdang saudara Sarju.
7. Sekjen FKWJ Deli Serdang.
8. Para peserta FKWJ yang dilantik.
9. Ketua Kecamatan Bangun Purba, saudara Saring.
10. Ketua Kecamatan Pagar Marbau, Suyono.
11. Peserta FKWJ yang dilantik.
12. Para Undangan.
Acara Pelantikan Dewan Pimpinan Daerah dan Dewan Pimpinan Cabang pada hari Minggu 25 September 2022 berakhir pada pukul 13.00 WIB.
Cegah Stunting, Babinsa Kodim 0204/DS Komsos Bersama Petugas Puskesmas Bajenis
Dalam rangka pencegahan stunting di Kota Tebingtinggi, Babinsa Koramil 13/TT Kodim 0204/DS Serda Madi bersama petugas Puskesmas melaksanakan komsos.
Komsos dilakukan di Puskesmas kelurahan Pulau Mancing, Kecamatan Bajenis, Kota Tebingtinggi,
Melalui kesempatan itu, Serda Madi ikut membantu petugas Puskesmas mendata warga door to door dalam rangka pencegahan stunting. Melalui kesempatan itu, mereka mencari tahu tentang kesehatan warga, terutama anak-anak di bawah lima tahun (balita).
"Jadi jika ada anak balita yang mengalami stunting, hendaknya segera dilaporkan ke Puskesmas agar bisa diambil tindakan untuk penangangan kesehatannya," ujarnya.
Serda Madi juga mengimbau kepada warga yang sedang hamil maupun memiliki balita untuk mencukupkan asupan makanan bergizi dan sehat, sehingga pertumbuhannya bisa berjalan normal dan menjadi anak cerdas.
Bersama Tiga Pilar, Babinsa Kodim 0204/DS Gelar Ops Gakplin Prokes Covid-19 di Bandar Khalifah
Untuk meningkatkan kewaspadaan masyarakat terhadap merebaknya kembali pandemi covid-19, Babinsa Koramil 12/BKH Kodim 0204/DS Serda M Yansahadi melaksanakan Ops Gakplin protokol kesehatan.
Kegiatan yang digelar bersama tiga pilar Kecamatan Bandar Khalifah itu dilaksanakan di Desa Bandar Khalifah, Kecamatan Bandar Khalifah, kabupaten Serdang Bedagai,
Kegiatan bertujuan untuk melakukan pengawasan terhadap warga yang melakukan aktivitas di luar rumah. Mereka diimbau untuk tetap mematuhi protokol kesehatan, terutama menggunakan masker.
Warga yang tidak patuh diberikan peringatan dan masker gratis.
Menurut Sertu Junaidi, meski saat ini angka penularan covid-19 sudah menurun namun bukan berarti keaptuhan warga terhadap prokes juga menurun.
"Kepatuhan prokes harus terus dijaga meski saat ini angka penyebarannya sudah menunjukkan penurunan," ujarnya.