Danrem 022/PT Kunjungan Kerja Perdana ke Wilayah Kodim 0203/ Langkat dan di lanjutkan Sertijab Dandim 0203/Langkat.
Cegah Bencana di Jalan Desa, Babinsa Koramil 0204-22/GM Bersama Warga Pangkas Pohon
Babinsa Koramil 0204-22/Gunung Meriah, Kodim 0204/Deli Serdang, Sertu Juhendri melaksanakan kegiatan Jumat Bersih di wilayah binaan di Desa Simempar, Kecamatan Gunung Meriah, Kabupaten Deli Serdang, Jumat (17/5/2024).
Kegiatan gotong royong bersama warga desa setempat menyasar pembersihan dahan dan ranting pohon yang menjorok ke badan jalan.
“Kegiatan memangkas pohon ini untuk mencegah terjadinya bencana. Seperti ranting pohon yang menghalangi pandangan pengguna jalan, atau terjadinya pohon tumbang yang menutup badan jalan,” jelas Sertu Juhendri.
Dalam kegiatan ini, Sertu Juhendri juga mengingatkan warga untuk senantiasa waspada terhadap segala potensi bencana di lingkungan sekitarnya.
Mulai dari potensi longsor pada tebing yang berdekatan dengan pemukiman warga, maupun luapan air sungai bagi warga yang berdiam di sekitar bantaran sungai.
“Intinya, di saat musim hujan dengan intensitas ekstrim saat ini, segala potensi bencana harus diwaspadai, sehingga bisa meminimalisir jatuhnya korban jiwa,” pungkas Sertu Juhendri.
Dalam kegiatan bersama ini, tidak hanya ranting/dahan pohon yang menjadi sasaran pembersihan, kiri-kanan badan jalan juga dibersihkan, sehingga semakin memberikan rasa aman dan nyaman bagi pengguna jalan yang melintas.
Cegah Bencana di Jalan Desa, Babinsa Koramil 0204-22/GM Bersama Warga Pangkas Pohon
Kegiatan gotong royong bersama warga desa setempat menyasar pembersihan dahan dan ranting pohon yang menjorok ke badan jalan.
“Kegiatan memangkas pohon ini untuk mencegah terjadinya bencana. Seperti ranting pohon yang menghalangi pandangan pengguna jalan, atau terjadinya pohon tumbang yang menutup badan jalan,” jelas Sertu Juhendri.
Dalam kegiatan ini, Sertu Juhendri juga mengingatkan warga untuk senantiasa waspada terhadap segala potensi bencana di lingkungan sekitarnya.
Mulai dari potensi longsor pada tebing yang berdekatan dengan pemukiman warga, maupun luapan air sungai bagi warga yang berdiam di sekitar bantaran sungai.
“Intinya, di saat musim hujan dengan intensitas ekstrim saat ini, segala potensi bencana harus diwaspadai, sehingga bisa meminimalisir jatuhnya korban jiwa,” pungkas Sertu Juhendri.
Dalam kegiatan bersama ini, tidak hanya ranting/dahan pohon yang menjadi sasaran pembersihan, kiri-kanan badan jalan juga dibersihkan, sehingga semakin memberikan rasa aman dan nyaman bagi pengguna jalan yang melintas.
Jaga Ketahanan Wilayah, Babinsa Koramil 0204-14/Dmr Kolaborasi Bersama Muspika
Menjaga lingkungan sekitar tetap aman, dan nyaman sebagai hunian bersama merupakan salah satu indikator ketahanan wilayah.
Hal ini disampaikan Babinsa Koramil 0204-14/Dolok Merawan, Kodim 0204/Deli Serdang, Pelda HM Panjaitan di sela kegiatan gotong royong Jumat Bersih bersama unsur Muspika Dolok Merawan di Dusun I, Desa Dolok Merawan, Kabupaten Serdang Bedagai,
“Gotong royong membersihkan parit dan kiri-kanan badan jalan desa ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan asri yang tidak hanya indah dipandang mata, tetapi juga memberikan rasa nyaman bagi warga di sekitarnya,” ucap Pelda HM Panjaitan.
Tak kalah pentingnya, Pelda HM Panjaitan menilai bahwa lingkungan yang terjaga kondisinya juga menjadi faktor penentu bagi derajat kesehatan warga di sekitarnya, terutama dari bahaya penyakit maupun gangguan binatang berbisa.
Oleh karena itu, selain mengajak warga maupun unsur Muspika berkolaborasi dalam kegiatan gotong royong ini, Pelda HM Panjaitan juga mengingatkan bahwa apa yang dilakukan ini merupakan bagian dari upaya menjaga ketahanan wilayah.
“Ketahanan wilayah berkorelasi dengan keandalan lingkungan, sehingga saat lingkungan terjaga, maka potensi bencana bisa diantisipasi sedini mungkin,” ungkapnya.
Dalam kegiatan ini, Pelda HM Panjaitan juga melakukan komsos dengan warga maupun unsur Muspika yang ada. Tujuannya, selain untuk menjaga hubungan silaturahmi, juga untuk saling berbagi informasi terkait segala hal yang berhubungan dengan kondisi desa.
Jaga Ketahanan Wilayah, Babinsa Koramil 0204-14/Dmr Kolaborasi Bersama Muspika
Menjaga lingkungan sekitar tetap aman, dan nyaman sebagai hunian bersama merupakan salah satu indikator ketahanan wilayah.
Hal ini disampaikan Babinsa Koramil 0204-14/Dolok Merawan, Kodim 0204/Deli Serdang, Pelda HM Panjaitan di sela kegiatan gotong royong Jumat Bersih bersama unsur Muspika Dolok Merawan di Dusun I, Desa Dolok Merawan, Kabupaten Serdang Bedagai,
“Gotong royong membersihkan parit dan kiri-kanan badan jalan desa ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan asri yang tidak hanya indah dipandang mata, tetapi juga memberikan rasa nyaman bagi warga di sekitarnya,” ucap Pelda HM Panjaitan.
Tak kalah pentingnya, Pelda HM Panjaitan menilai bahwa lingkungan yang terjaga kondisinya juga menjadi faktor penentu bagi derajat kesehatan warga di sekitarnya, terutama dari bahaya penyakit maupun gangguan binatang berbisa.
Oleh karena itu, selain mengajak warga maupun unsur Muspika berkolaborasi dalam kegiatan gotong royong ini, Pelda HM Panjaitan juga mengingatkan bahwa apa yang dilakukan ini merupakan bagian dari upaya menjaga ketahanan wilayah.
“Ketahanan wilayah berkorelasi dengan keandalan lingkungan, sehingga saat lingkungan terjaga, maka potensi bencana bisa diantisipasi sedini mungkin,” ungkapnya.
Dalam kegiatan ini, Pelda HM Panjaitan juga melakukan komsos dengan warga maupun unsur Muspika yang ada. Tujuannya, selain untuk menjaga hubungan silaturahmi, juga untuk saling berbagi informasi terkait segala hal yang berhubungan dengan kondisi desa.
Koramil 14/DM Bersama Tiga Pilar Gelar Operasi Cipta Kondisi Nusantara Cooling Down System
Personel Koramil 14/DMR Sertu Marlen bersama tiga pilar menggelar operasi Cipta Kondisi Nusantara Cooling Down System,
Operasi diawali dengan apel bersama di Polsek Dolok Merawan sekira pukul 20.00 WIB.
Kemudian personel bergerak ke Dusun III, Desa Korajim, Kecamatan Dolok Merawan, Kabulaten Serdang Bedagai.
Menurut Sertu Marlen, melalui operasi ini petugas gabungan ingin menjaga dan memelihara situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap terpelihara.
"Selain itu kita juga memberikan imbauan kepada masyarakat untuk ikut serta menjaga ketertiban dan keamanan di lingkungan masing-masing," ujarnya.
Hadir dalam operasi Kanit Samapta Polsek Dolok Merawan (IPDA Feri Siagian), Babinsa Koramil 14/DMR Sertu Marlen, Staf Trantib (Samaun), Personil Polsek Dolok Merawan.
abtu “SimPATI” Serda Santoso Berikan Bantuan Kepada Warga Pra sejahtera di Dusun II
Penghuni rumah yang berada di Dusun II Desa Rumah Deleng, Kecamatan Bangun Purba terlihat gembira saat di datangi Babinsa Koramil-19/BP, Kodim 0204/Deli Serdang, Sersan Dua (Serda) Santoso.
Rasa gembira dan senang terlihat terlihat seorang paruh baya, atas bantuan yang diberikan Serda Santoso, Dimana ini merupakan kegiatan serbuan teritorial Sabtu “Simpati”, yang merupakan kegiatan silaturahmi sekaligus memberikan kepada warga yang kurang mampu perekonomian.
“Ini ada bantuan semoga bantuan yang diberikan bisa membantu,” sebut Serda Santoso yang disambut dengan ucapan oleh wanita paruh baya tersebut.