Cegah DBD, Koramil Bangun Purba Ajak Warga Bersihkan Sampah

Gotong Royong Bersihkan Sampah Personel TNI Koramil 19 Bangun Purba, jajaran Kodim 0204 DS melakukan kegiatan Jum ' at bersih bersama Muspika dan masyarakat Kecamatan Bangun Purba. Jum' at, Kegiatan Karya Bakti /Gotong royong muspika kecamatan bangun purba dalam rangka...

Koramil Bangun Purba Gelar Jumat Bersih Bersama Muspika dan Warga

Koramil 0204-19/Bangun Purba, Kodim 0204/Deli Serdang, menggelar kegiatan Jumat Bersih di jalur utama menuju Kecamatan Bangun Purba, Kabupaten Deli Serdang pada Jumat . Kegiatan dilakukan bersama unsur Muspika dan warga masyarakat, dan dipimpin langsung Danramil, Kapten Inf...

Babinsa Kodim 0204/DS dan Warga Desa Lubuk Saban Gotong Royong Buat Saluran Air

 Untuk mencegah banjir di wilayah binaan, Babinsa Koramil 08/PC Kodim 0204/DS Koptu Yudha Prima bersama warga Desa Lubuk Saban, Kecamatan Pantai Cermin, Kabupaten Serdang Bedagai, membuat saluran air, Kamis.Kegiatan dalam rangka pelaksanaan program serbuan teritorial...

Kodim 0204/DS Berduka, Sertu Budi Komi Tumangger Dimakamkan Secara Militer

 Keluarga Besar Kodim 0204/Deli Serdang menyampaikan duka cita mendalam atas kepulangan Sertu Budi Komi Tumangger, Babinsa Koramil 0204-17/Kotarih. Almarhum meninggal dunia karena sakit, dan dimakamkan dengan upacara militer di TPU Kristen, Lk VII, Kelurahan Galang, Kabupaten...

Hadir Bawa Solusi, Babinsa Tiga Juhar Bantu Pekerjaan Warga di Desa Binaan

Babinsa Koramil 0204-21/Tiga Juhar, Kodim 0204/Deli Serdang, Serda M. Nur Tanjung, ikut membantu pekerjaan warga binaan di Desa Tiga Juhar, Kecamatan STM Hulu, Kabupaten Deli Serdang pada Kamis . Kegiatan ini dilakukan Babinsa sebagai upaya lebih mendekatkan hubungan antara...

Serda Ary Jadi ‘Guru’ di SDN 1 Dolok Merawan

 Babinsa Koramil 0204-14/DMR, Sersan Dua Ary Wahyuda Sinaga jadi ‘guru’ di SDN 1 Dolok Merawan, Kabupaten Serdang Bedagai, Senin  Berlokasi di SDN 01 Dolok Merawan, kehadiran Serda Aru Wahyuda Sinaga disambut oleh para pelajar di salah satu ruangan. Tampak para murid...

Kasdim 0204/DS Pimpin Upacara Bendera di Makodim

Kasdim 0204/Deli Serdang Mayor Inf Makmur Siahaan Inspektur Upacara Bendera Merah Putih yang berlangsung di Lapangan Upacara Bendera Makodim 0204/DS, Senin (03/02/25). Dalam upacara tersebut, bertindak sebagai Komandan Upacara, PAMA Kodim 0204/Deli Serdang, Letda Inf Amrul dan...